Ciri Ciri LCD iPhone Rusak Yang Wajib Anda Ketahui, Cari Tahu Disini
Last Updated on Mei 3, 2022 by Fantekno
Ciri ciri lcd iphone rusak sebenarnya cukup mudah untuk dikenali, namun terdapat beberapa iphone yang mengalami lcd rusak tetapi tidak menujukan ciri ciri apapun sehingga membuat penggunanya kebingungan. Namun meski tidak terdapat ciri ciri sebelumnya tetap saja pasti ada yang bisa di kenali cirinya meski itu mungkin cukup sulit.
Nah seharunya anda sebagai pengguna iphone itu lebih tahu yaa tentang iphone yang anda gunakan, ya memang harus begitu namun ebebrapa pengguna khususnya pengguna awam masih belum banyak yang memperhatikanya.
Kebanyakan ketika mereka mengalami masalah pada iphone anda langsung bawa lokasi service, ya ini memang benar, tetapi kalau ternyata masalahnya ini sepele kan sayang bila membayar.
Seperti masalah layar, nah bagi anda yang mungkin merasa bawah lcd bermasalah apakah benar layar tersebut rusak, maka dari itu ketahui dulu ciri ciri lcd iphone rusak sehingga nanti anda tahu bahwa lcd iphone anda benar-benar rusak sehingga bisa bawa ke service resmi apple.
Jangan sampai karena mungkin masalah seperti karena anda tidak tahu langsung bawa ke lokasi service, sebenarnya tidak masalah tetapi yaitu kalau bisa tahu ciri cirinya dan mungkin bisa mengatasinya kenapa harus di bawa ?
Baca juga: Cara Mematikan iPhone 10 dengan Dua Metode Mudah Lengkap
Namun tetap yaa kalau masalah lcd ini cukup sensitif, jadi kalau saran saya sih perbaiki saja di lokasi service karena biasanya kalau sudah masalah lcd pasti dilakukan penggantian.
Ciri Ciri LCD iPhone Rusak
Nah bagi anda yang masih bingung sebenarnya lcd iphone anda rusak atau tidak sih, berikut ini kami berikan beberapa ciri ciri lcd iphone rusak.
1. Layar Tidak Berfungsi Semuanya
Yang pertama jelas salah satu ciri ciri lcd iphone rusak adalah layar iphone anda tidak bisa dissentih sama sekali, bahkan semuanya blank gitu aja.
Tentu ketika sudah mengalami seperti ini anda sudah tahu dan sudah bisa di pastikan pasti masalahnya ada di lcd, kecuali kalau setelah dilakukan restart iphone kemblai lagi seperti semula itu buka rusak hanya lag saja.
Oleh karena itu ya pastikan anda melakukan restart iphone tersebuh dahulu dan lihat, apakah lcd berfungsi kembali jika tidak maka sudah bisa dipastikan, tetapi kalau bukan akan kembali normal.
2. Terdapat Garis atau Titik Hitam Pada Layar
Berikutnya ciri ciri lcd iphone rusak adalah adanya garis atau titk hitam di area layar iphone anda, nah jika anda mendapati hal demikian maka lcd iphone sudah bermasalah.
Ya mungkin kalau masalah ini layar masih bisa di pakai yaa, tetapi tentu akan sangat tidak nyaman karena munculnya garis atau titk hitam di arena tertentu.
Jika sudah seperti ini maka tidak ada solusi lain selain menjgganti lcdnya karena memang sudah rusak atau kena, silahkan ganti di service resmi apple terdekat di kota anda.
Baca juga: Cara Menghilangkan Bayangan Di Layar Hp Xiaomi Dengan 6 Metode Terbaru
3. Layar iPhone Mati Total
Nah selain kedua ciri diatas, yang ketiga ciri ciri lcd iphone rusak adalah layar iphone anda itu blank hitam atau mati total meski sebenarnya iphone tersebut itu hidup.
Jadi ketika iphone anda dinyalakan itu hanya muncul warna hitam saja di layar, maka kemungkinan besar lcd sudah rusak sehingga tidak bisa menampilkan sistem.
Seperti poin dua, ketika sudah mengalami masalah ini ya harus diganti agar bisa menyala kembali, karena tidak mungkin anda perbaiki sendiri dengan metode biasa.
Namun juga harus pastikan dulu yaa, jangan sampai karena kehabisan baterai saja anda menganggap lcd rusak, maka dari itu cek dulu dengan melakukan charging.
4. Tampilan Layar Kerlip Kerlip
Ketika anda mengalami layar iphone yang kerlip-kerlip maka kemungkinan besar itu merupakan salah satu ciri ciri lcd iphone rusak.
Hal ini karena lcd sudah rusak sehingga di tampilan akan kerli-kerlip, kalau sudah begini rasanya ingin membuangnya, namun untuk solusinya silahkan ganti lcd pasti akan tertatasi.
Baca juga: Cara Menghidupkan Layar Hp Oppo Dengan Ketukan Paling Baru
5. Kecerahan Layar Meredup Drastis
Yang kelima ciri ciri lcd iphone rusak adalah anda bisa melihat dari keverahan layar di iphone anda, ketika sudah menaikanya tetap tetap meredup maka lcd anda sudah rusak.
Kemungkinan lcd iphone anda sudah mulai berkurang kemampuanya untuk menampilkan sistem yang baik, sehingga meredup tidak seperti biasanya.
Nah seperti yang sudah saya tulis diatas kalau sudah begini ya solusinya ganti lcd tidak ada cara lainya, intinya kalau sudah masalah lcd rusak ya ganti.
Jarang saya kira bisa cara mengatasi lcd iphone rusak kembali normal tanpa menggantinya, kebanyakan pasti ganti karena yaitu sulit lah kalau masalah lcd diatasi tanpa ganti.
Mungkin ada beberapa tetapi presentasinya sangat jauh, antara yang berhasil dan yang tidak kebanyakan tidak berhasil dan memutuskan ganti lcd.
Baca juga: Cara Mematikan iPhone 10 dengan Dua Metode Mudah Lengkap
Jadu untuk anda yang bertanya apakah lcd iphone bisa diperbaiki ? ya bisa yakni dengan mengganti lcd iphone tersebut baru bisa diatsi.
Namun tidak semua masalah duatas berhubungan dengan lcd ada juga yang bermasalah di ic touchscreen, nah untuk ciri ciri ic touchscreen iphone rusak sayanganya tidak ada ciri cirinya karena memang hampir sama, jadi untuk mengetahuinya silahkan ganti lcd akalu tetap saja berarti bermasalah di ic touchscreen, hanya itu cara membedakanya.
Demikian informasi ciri ciri lcd iphone rusak yang bisa anda ketahui, sebenarnya ada munkin ciriciri lainya namun yaitu sulit dibedakan berbeda dengan beberapa ciri ciri diatas yang kemungkinan sudah pasti. Semoga informasi diatas bisa bermanfaat untuk anda terima kasih.